Home / Products / Cengkeh Tuni
Cengkeh Tuni
Cloves

Cengkeh Tuni

IDR 500.000
Cengkeh Tuni dikenal sebagai varietas cengkeh berkualitas tinggi dengan kadar minyak atsiri yang pekat, aroma yang kuat, serta tampilan fisik yang utuh dan berwarna cokelat mengkilap. Spesifikasi Utama Mencakup Minimal: * Kelembapan (Moisture Content): Maksimal 12% * Minyak Atsiri (Volatile Oil): Minimal 18-20% * Benda Asing (Foreign Matter): Maksimal 0,5-1% * Gagang Cengkeh (Clove Stems): Maksimal 1-2% * Cengkeh Rusak/Berjamur: Maksimal 0% (Bebas jamur) * Alfatoksin Total: Di bawah 10 ppb * Residu Pestisida (Sesuai Standar Internasional): < 0,01 ppm

Product Specification

Moisture Content Max 12%
Origin Maluku, Indonesia
Grade/Quality Export Standard
Packaging PP Bag / Box (Custom)

Lihat Produk Lainnya

Kembali ke Katalog